Daftar Isi
Toggle
Team Building Half Day (4 jam)
- PILIHAN LOKASI : COBAN TALUN, RAIS, DLL
- Meeting Point : Batu D
- Durasi : 4 Jam
- Jumlah Minimal : 50 Pax
Harga Start : Rp. 170.000 ,- / Pax
Harga Dapat Berubah Sebelum ada Tanda Jadi












SUMMARY PROGRAM
First Outbound menghadirkan Team Building, Outbound di Coban Talun, Coban Rondo, Coban Rais, dan lokasi eksotis lainnya di Batu Malang. Dirancang untuk meningkatkan kerja sama, komunikasi, dan kepemimpinan tim melalui Ice Breaking, Fun Games, Challenge Games . Pilihan Program lainnya ada : Amazing Race, Paintball, serta Fun Offroad.
Program ini cocok untuk perusahaan yang ingin membangun budaya kerja positif dan meningkatkan kolaborasi dalam suasana menyegarkan.
RUNDOWN ACARA
➡️ 08.00 – 08.30 | Registrasi & Briefing
Peserta berkumpul, absensi, pembagian atribut, dan briefing tentang tujuan serta aturan kegiatan.
➡️ 08.30 – 09.00 | Ice Breaking & Energizer
Permainan pemanasan untuk membangun keakraban, semangat, dan kesiapan tim.
➡️ 09.00 – 10.30 | Team Challenge
- The Unstoppable Chain – Tantangan menyusun puzzle antar tim untuk melatih koordinasi.
- Rescue the Leader – Strategi penyelamatan pemimpin untuk meningkatkan problem-solving.
- Tower of Unity – Membangun menara simbol kerja sama dan komunikasi tim.
➡️ 10.30 – 10.45 | Snack Coffee Break
Istirahat sejenak sambil menikmati snack dan refleksi singkat.
➡️ 10.45 – 11.30 | Amazing Race Mini Challenge
Serangkaian tantangan cepat yang menguji kecerdasan, strategi, dan ketangkasan tim.
➡️ 11.30 – 12.00 | Final Project – Symbol of Unity
Seluruh tim bekerja sama membentuk simbol perusahaan untuk memperkuat kebersamaan.
➡️ 12.00 – 12.30 | Makan Siang & Penghargaan
Makan siang bersama, pengumuman pemenang, dan apresiasi untuk tim terbaik.
➡️ 12.30 – 13.00 | Refleksi & Penutupan
Kesimpulan dari fasilitator, sharing pengalaman peserta, foto bersama, dan closing.
HARGA PAKET
📍 Pilihan Lokasi & Harga Per Orang
- Coban Rais – Rp. 170.000 ,-
- Coban Talun – Rp. 190.000 ,-
- Coban Rondo – Rp. 220.000 ,-
- Taman Kemesraan – Rp. 210.000 ,-
- Tirta Nirwana Songgoriti – Rp. 180.000 ,-
- Kebun Teh Lawang – Rp. 225.000 ,
FASILITAS PAKET
✅ INCLUDE
✅ Lokasi kegiatan sesuai pilihan
✅ Program team building & trainer berpengalaman
✅ Snack coffee break
✅ Makan siang 1x
✅Dokumentasi (foto & banner grup)
✅ Air mineral
❌ EXCLUDE
❌ Transportasi menuju lokasi
❌ Biaya tambahan jika ada
permintaan khusus
❌ Aktivitas tambahan seperti paintball, fun offroad, dan rafting (opsional, dapat ditambahkan sesuai kebutuhan)
Jadikan acara team building, corporate gathering, atau amazing race Anda lebih seru dan bermakna bersama First Outbound. Dengan pengalaman bertahun-tahun menangani berbagai perusahaan dan institusi ternama, kami siap memberikan program terbaik sesuai kebutuhan Anda
CARA PEMESANAN
✅ Konsultasi Kebutuhan
Hubungi First outbound melalui WA/Telp: 081-231-938-011 atau kunjungi 1stoutbound.com untuk diskusi konsep, lokasi, dan jumlah peserta.
✅ Penawaran & Kesepakatan
Kami akan mengirimkan penawaran paket sesuai kebutuhan. Setelah disepakati, invoice akandi terbitkan untuk pembayaran DP.
✅ Pembayaran DP
Lakukan pembayaran DP minimal 50% untuk mengamankan jadwal dan fasilitas acara.
✅ Persiapan & Koordinasi
Tim First outbound akan mengatur rundown, venue, dan teknis acara sesuai kesepakatan
✅ Pelaksanaan Acara
Tim profesional kami siap mengelola acara dengan konsep team building yang interaktif, menyenangkan, dan penuh tantangan.
📍 Reservasi Sekarang!
Jamin tanggal terbaik untuk event perusahaan Anda!
1stoutbound.com | WA:081-231-938-011
Team anda butuh pengalaman berbeda ?
Kami siap membantu mewujudkan event terbaik untuk team anda !
HUBUNGI SEKARANGCARA MUDAH MENGHUBUNGI KAMI
☎️ WhatsApp / Call: 081-231-938-011 (Fast Response)
📧 Email: 1stoutbound@gmail.com (Dapatkan penawaran langsung ke email Anda!)
🌐 Official Website: www.1stoutbound.com | www.paketoutboundmalang
📍 Kantor Operasional: Perumahan Adyna Residence, Blok F2, Tasikmadu,
Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65143
✅ Area Layanan: Batu – Malang – Bromo – Pacet – Trawas – Banyuwan – Bali – Jogja – Lombok
Kami memahami setiap perusahaan memiliki kebutuhan unik! Konsultasikan dengan tim kami untuk mendapatkan rekomendasi paket terbaik.

TESTIMONIAL
Kepuasan anda adalah prioritas dalam layanan kami
Z A H E E N2025-01-29Trustindex memverifikasi bahwa sumber asli ulasan adalah Google. Paket outbound murah malang yang bagus banget dan cepat rahma pratiwi2025-01-23Trustindex memverifikasi bahwa sumber asli ulasan adalah Google. EO terpercaya Rangkaian event berjalan dg baik Konsumsi juga lezat Banyak bonusnya: +Games untuk bapak ibu yg menunggu +Menu tambahan +Hadiah untuk anak² Pelayanan teamnya telaten dan ramah Edukasi oleh teamnya profesional Recommended Jangan ragu Amanah Mama Mia2025-01-19Trustindex memverifikasi bahwa sumber asli ulasan adalah Google. Pelayanan memuaskan haykal dandito2024-11-04Trustindex memverifikasi bahwa sumber asli ulasan adalah Google. secara tim pelaksana sangat baik, antusias, profesional dan meriah secara games sangat seru dan penyampaiam pesan dan makna di dalam games sangat bagus dan disampaikan dengan sangat baik secara peralatan dan fasilitas juga sangat baik overall penilaian kami dari PT Samator Gas Industri sangat puas dengan layanan tim First Outbond, semoga bisa dipertahankan dan ditingkatkan lagi. Mr M2024-10-12Trustindex memverifikasi bahwa sumber asli ulasan adalah Google. Helpful team for any of your needs in gathering events joanie sutanto2024-10-11Trustindex memverifikasi bahwa sumber asli ulasan adalah Google. Amazing experience with First outbound. Full servicenya mantap dan luar biasa menjadikan memori untuk brand kami. Thank U First outbound wachid wkj2024-09-23Trustindex memverifikasi bahwa sumber asli ulasan adalah Google. Terkesan dan rindu ketemu lagi sama tim nyaSkor peringkat Google: 5.0 dari 5, berdasarkan 53 ulasanDiverifikasi oleh TrustindexLencana verifikasi Trustindex adalah Simbol Universal Kepercayaan. Hanya perusahaan terbaik yang dapat memperoleh lencana terverifikasi dengan skor ulasan di atas 4.5, berdasarkan ulasan pelanggan selama 12 bulan terakhir. Baca lebih lanjut